Buka Muktamar PKB di Bali, Jokowi Hanya Bilang Begini
IBC, BALI – Presiden Joko Widodo secara resmi membuka Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Tahun 2019 yang digelar di The Westin Resort Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, pada Selasa, 20 Agustus 2019. Dalam sambutannya, Presiden Jokowi memaparkan hal yang akan menjadi fokus pemerintahannya ke depan,…
Malam Ini, Jembarana Diguncang Gempa 5.0 SR
IBC, JEMBRANA – Gempabumi berkekuatan 5.0 Skala Ritcher (SR) guncang Jembrana, Bali pada Selasa (13/8/2019) malam.
AM IMF-WB 2018 Sukses Diselenggarakan, Menko Luhut: Indonesia Naikkan Standar Baru Dunia
Indonesiaberita.com, BALI – Sebagai tuan rumah, Indonesia dinilai sukses menyelenggarakan Annual Meeting IMF-WB 2018.
Pembangunan Jalan Baru Mengwitani – Singaraja Tingkatkan Konektivitas Selatan – Utara Bali
indonesiaberita.com, NUSA DUA – Infrastruktur masih menjadi bahasan penting pada hari kedua penyelenggaraan IMF-World Bank Annual Meeting 2018 di Nusa Dua, Bali.
PKPBerdikari Hadiri Perhelatan Tahunan Bank Dunia dan IMF di Bali
Indonesiaberita com, JAKARTA – PKPBerdikari menghadiri gelaran acara “The People’s Summit on Alternative Development” yang akan diselenggarakan tanggal 8-10 Oktober 2018 di Sanur, Bali. PKPBerdikari mengirim Arimbi Heroeputri dan Harmi Jafar sebagai utusan resmi. Acara ini merupakan inisiatif beberapa Organisasi Masyarakat Sipil di Indonesia dan…
Jumlah Peserta Rapat Tahunan IMF-WB Melonjak, Menko Luhut: Semua Sudah Siap
Indonesiaberita.com, BALI – Menko Maritim Luhut Binsar Panjaitan memimpin rapat persiapan terakhir pertemuan tahunan IMF-World Bank (WB) di Nusa Dua, Bali pada hari Kamis (4/10) lalu. Dalam jumpa persnya, Menko Luhut menyampaikan bahwa 32.000 orang sudah mendaftarkan diri sebagai peserta pertemuan tahunan IMF-WB di Bali…
Januari-Februari 2018 Kunjungan Wisman Tumbuh 7,99 Persen
Indonesiaberita.com, JAKARTA – Menteri Pariwisata, Arief Yahya, optimis target 17 juta wisman pada akhir tahun ini tercapai. Capaian kunjungan wisman dalam dua bulan pertama Januari-Februari 2018 telah mencapai rata-rata di atas 1,1 juta wisman.
Kemenpar Rekomendasikan Pembangunan 100 Destinasi Digital dan 10 Nomadic Tourism
Kemenpar Rekomendasikan Pembangunan 100 Destinasi Digital dan 10 Nomadic Tourism Indonesiaberita.com, BALI – Menteri Pariwisata menutup Rakornas Pariwisata I Tahun 2018, Jumat kemarin, 23 Maret 2018 di Bali Nusa Dua Convention Centre. Selama dua hari (22-23 Maret 2018), para peserta Rakornas Pariwisata banyak mendapat masukan mengenai…
Hari Raya Nyepi, Bandara I Gusti Ngurah Rai Tidak Operasi 24 Jam
Indonesiaberita.com, Jakarta- Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali mengumumkan tidak beroperasi selama 24 jam terhitung mulai Sabtu 17 Maret 2018 pukul 06.00 WITA dalam rangka menyambut Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1940/2018 M .
Sektor Pariwisata akan Terima Keuntungan Dari Pertemuan Tahunan IMF-WB
Sektor Pariwisata akan Terima Keuntungan Dari Pertemuan Tahunan IMF-WB Indonesiaberita.com, Jakarta – Masyarakat bakal ikut merasakan dampak perhelatan tahunan Dana Moneter Internasional-Bank Dunia (IMF-WB) yang akan digelar pada tanggal 8-14 Oktober 2018 di Bali. Dalam sebuah konferensi pers bersama di Kementerian Keuangan, Selasa (13-3-2018), Menko Maritim…
Miris, Laut Bali Masih Jadi Tempat Buang Sampah
Indonesiaberita.com, Nusa Penida – Bali masih menjadi tujuan destinasi terfavorit bagi para pelancong dunia maupun nasional. Keindahannya sangat harum tercium sejagat raya alam ini hingga terjuluki dengan pulau Dewata. Namun apalah artinya semuanya itu jika ternyata masih menyisakan sebuah permasalahan, yaitu sampah dan mampu menjadi…
Menangkan Jokowi, WLJ Gelar Silatnas II di Bali
Indonesia Berita – Kendati pemilihan presiden (pilpres) masih tersisa setahun lebih, namun tim pemenangan We Love Jokowi (Wira Lentera Jiwa) sudah mulai bergerak dengan digelarnya Silatnas 2. Kegiatan ini sendiri sesuai jadwal digelar di Jalan Niti Mandala Renon depan Kantor Gubernur Bali. Para relawan yang…